Ciri-Ciri Protista Mirip Hewan (Protozoa)

 Ciri-Ciri Protista Mirip Hewan (Protozoa)

  • Organisme bersel satu
  • Mempunyai inti eukariotik
  • Ukuran tubuh antara 100-300 mikron
  • Umumnya memiliki anggota gerak
  • Alat gerak protozoa antara lain kaki semu (pseudopodia), bulu getar (silia), dan bulu cambuk (flagelum), 
  • Umumnya tidak dapat membuat makanan sendiri (heterotrof)
  • Hidup bebas, saprofit, atau parasit
  • Habitat di air laut, air tawar, tempat lembab, tubuh hewan atau tubuh manusia. 


Gambar dari Protozoa (Protista mirip hewan) :








http://thumbs.dreamstime.com/z/protozoa-22943129.jpg                                                                      


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiIekfHPSPgtYjIPWC4nGqZKvd_bothgD4vilnOVxqnnruXinbs7z_vmz9YwAUarhCVLixz5Dqrv5kXKqd2OHV1rCWD2wzDHCyFbNGUpuCYs8x9JCJo1TSW5CN20fJitPawsUKxVF6yq63x/s1600/Protozoa.png






Sumber : artikelsiana.com dan google

0 Komentar:

Post a Comment

Bingung bagaimana cara memberi komentar?? buka link ini : CARA MENGIRIM KOMENTAR DI BLOG UNTUK PEMULA

Sedikit kata-kata dari anda sangat berpengaruh bagi blog ini :)