,

19 Fakta Unik Olahraga Basket

Berikut ini beberapa fakta tentang olahraga bola basket:
1. Olahraga ini diciptakan oleh seorang guru Amerika, bernama James Naismith pada tahun 1891 di Boston.

2. Ring basket pertama yang diciptakan adalah dari bekas keranjang buah peach.

3. Tahun 1936 adalah tahun pertama olahraga ini resmi di mainkan di Olimpiade Berlin, Jerman.

4. NBA (National Basketball Asociation) yang kita tahu sekarang adalah bentukan dari 2 asosiasi liga yang bergabung yaitu National Basketball League (NBL) and the Basketball Association of America (BAA) sekitar tahun 1949.


5. Wilt Chamberlin adalah pemegang rekor pemain dengan skor terbanyak dalam 1 game: 100 point yang dibuatnya pada 2 Maret 1962. Pada saat itu dia bermain untuk posisi Center di Philadelphia.

6. Pada awalnya bola yang dipakai adalah bola kaki sampai pada ahirnya dibuatkan bolanya sendiri pada tahun 1929.

7. Pertama kali bola basket diciptakan berwarna coklat yang berubah menjadi warna orange agar lebih
terang hingga sekarang.

8. Ide awal untuk menambahkan papan pada ring basket timbul untuk menghalangi bola agar tidak jatuh ke penonton.

9. Tahun 1967 ‘slam-dunk’ dilarang, hingga pada tahun 1976 diperbolehkan lagi hingga sekarang.

10. Michael Jordan telah mencetak lebih banyak poin (5987) di playoff NBA dari pemain lain.

 11.Boston Celtics telah memenangkan kejuaraan NBA yang paling banyak, yaitu 17kali #Olahraga

 12. Wasit selalu melemparkan bola melompat (jump ball) setelah setiap poin Basket sampai thn 1937 :) #Olahraga

13. Siluet pada logo NBA adalah dari Foto Hall of Fame Lakers “Jerry West”

 14.Pertandingan resmi pertama dimainkan di YMCA pada 20 Januari 1892 dengan sembilan pemain. Pertandingan berakhir5-1

15.Tyrone “Muggsy” Bogues adalah pemain terpendek yang pernah bergabung dnegan NBA, tinggi badannya hanya 160 CM

16.Rebound paling banyak dalam satu permainan pernah dicetak oleh Wilt Chamberlain sebanyak 55 kali rebound

 17.Kobe Bryant adalah pemain termuda yang mencetak 30.000 Point dalam karir NBAnya (34 tahun)

18. Block terbanyak dalam satu pertandingan pernah dicetak oleh Elmore Smith pada tahun 1973 dengan 17 kali block

 19.Manute Bol (235 cm) adalah pemain NBA tertinggi sepanjang sejarah. Yang uninya lagi, ia pernah satu tim bersama Muggsy Bougues, yang merupakan pemain NBA terpendek sepanjang sejarah



Sumber : Blibli.com ,  marshyellinocambey.com, and google

0 Komentar:

Post a Comment

Bingung bagaimana cara memberi komentar?? buka link ini : CARA MENGIRIM KOMENTAR DI BLOG UNTUK PEMULA

Sedikit kata-kata dari anda sangat berpengaruh bagi blog ini :)